Mata kuliah studi naskah bahasa Arab ini memperkenalkan secara, teks-teks berbahasa Arab yang berkaitan dengan kajian sosiologi agama. Mata kuliah ini juga menguraikan langkah-langkah dan metode yang digunakan dalam studi naskah sehingga memberi manfaat bagi mahasiswa dalam mengutip teks Arab  dalam menyusun skripsi.  Kajian mendalam terhadap metode kajian naskah sebagai modal dan landasan dalam pengembangan ilmu sosiologi agama. Naskah yang dikaji adalah naskah Arab . Materi yang dikaji pada naskah Arab pada dasarnya adalah ayat-ayat Al Qur’an, Hadits, dan Kitab-kitab teks Arab yang mengkaji term atau core sosiologi atau kitab-kitab kajian administrasi. 

Skill Level: Beginner